MY FISH

Selasa, 16 Agustus 2011

Cara Membekukan( Freeze ) Karma Plurk


Apa itu Freeze Karma atau Pembekuan Karma? Freeze Karma adalah "membekukan" Karma kita supaya tidak turun-turun walaupun kita tidak update Plurk selama sehari, seminggu, sebulan, setahun.
Biasanya, para Plurker menggunakan fasilitas Freeze Karma ini kalau mereka tidak bisa nge-plurk dalam waktu yang lama karena banyak sebab, ujian sekolah, liburan, internertnya sedang bermasalah, termasuk juga yang lagi bosen nge-plurk.

Berikut adalah langkah2 untuk nge-Freeze karma plurk:
1. Klik menu "Akun Saya" atau "My Account",
2. Masukan password di kolom paling atas, terus centang kotak kecilnya, lalu klik "Turn It On" atau "Nyalakan Itu". Selesai

*Catatan: Setiap satu kali Freeze Karma akan kehilangan 0.5 poin karma.



Terima kasih atas kunjungannya,
Silahkan kunjungi kami lagi,
BYE

Tidak ada komentar:

Posting Komentar